Tujuh Pelaku Pengeroyokan Pria hingga Tewas di Kotawaringin Barat Ditangkap Polisi

KOTAWARINGIN BARAT, iNews.id - Tujuh warga di Kotawaringin Barat, Kalimantan Tengah (Kalteng) ditangkap dan ditetapkan sebagai tersangka akibat melakukan aksi main hakim sendiri. Ketujuh pelaku ini mengeroyok seorang pria yang dianggap berselingkuh hingga tewas.


Editor : Dani M Dahwilani

Bagikan Artikel: