Dia juga mengimbau agar masyarakat sekitar tidak mengucilkan anak tersebut. Sebaiknya warga sekitar harus memberi motivasi dan dukungan agar mencegah perilaku negatif sang anak.
"Sekali lagi, seluruh pihak mulai dari pemerintah, tokoh, hingga masyarakat terutama keluarga harus berperan serta menciptakan lingkungan ramah anak agar perilaku negatif anak bisa dicegah sejak dini," katanya.
Editor : Nani Suherni
Artikel Terkait