Jemaah Calon Haji asal Barut Meninggal di Madinah, sempat Dirawat gegara Sakit Jantung (foto: MPI)

Di sisi lain, Kanwil Kemenag Kalteng juga meminta jemaah calon haji (JCH) asal provinsi setempat menjaga kesehatan jasmani dan rohani selama melaksanakan rangkaian ibadah haji di Arab Saudi.

Kesehatan fisik dan mental merupakan faktor penting penunjang ibadah. Apalagi ibadah haji memiliki beberapa rangkaian ibadah wajib dan sunah yang memerlukan kondisi fisik dan kesehatan jiwa prima.

Maka para jamaah juga harus memperbanyak konsumsi vitamin termasuk buah-buahan dan sayur serta minum air secara cukup agar tidak kekurangan cairan dalam tubuh atau dehidrasi. Selama berada di Arab Saudi, para jemaah juga diminta selalu mengikuti anjuran dan arahan petugas. Jika ada pertanyaan atau ketidaktahuan, jemaah juga diminta untuk segera berkoordinasi dan berkomunikasi dengan petugas.

Yang tidak kalah penting, selalu makan-makanan bergizi dan buah dalam jumlah cukup, perbanyak minum. Jemaah juga diminta mengurangi kegiatan yang tidak langsung menunjang ibadah, seperti banyak belanja, jalan-jalan dan membawa bawaan yang berat.

Kondisi tersebut harus diperhatikan para jemaah karena pada Juni ini, suhu udara di Arab Saudi cukup panas karena saat ini memasuki musim panas.


Editor : Nani Suherni

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network