get app
inews
Aa Text
Read Next : Banjir di Leihitu Maluku Tengah Semakin Parah, Puluhan Warga Mengungsi

5 Tanda-tanda Diabetes Semakin Parah, Nomor 4 Sering Dirasakan Banyak Orang

Selasa, 22 November 2022 - 15:22:00 WIB
5 Tanda-tanda Diabetes Semakin Parah, Nomor 4 Sering Dirasakan Banyak Orang
Tanda-tanda diabetes semakin parah yang perlu diketahui. (Foto:Ist)

JAKARTA, iNews.id - Tanda-tanda diabetes semakin parah perlu diperhatikan terutama bagi orang yang sudah ada riwayat penyakit diabetes. Sebab, jika dibiarkan akan berakibat fatal.

Penderita diabetes, pola hidup dan pola makannya perlu sangat diperhatikan dan dijaga karena hal tersebut berpengaruh pada kadar gula dalam darah para penderita. 

Jika tidak dikontrol maka dikhawatirkan penyakit yang diderita semakin parah. Lalu apa saja tanda-tanda diabetes semakin parah

Berikut tanda-tanda diabetes semakin parah:

1. Masalah kulit

Masalah kulit yang bisa terjadi pada penderita diabetes apabila semakin parah adalah terdapat infeksi jamur seperti terasa gatal pada lipatan-lipatan kulit (di bawah ketiak atau sela-sela jari), atau pada wanita muncul rasa nyeri hingga keputihan, rambut kaki menjadi rontok, dan terdapat bercak cokelat pada bagian leher, ketiak serta selangkangan.

2. Terlalu sering dan banyak buang air kecil

Normalnya seseorang mengeluarkan air kencing sebanyak 1-2 liter per harinya. Tapi biasanya, penderita diabetes dapat mengeluarkan urin hingga 3 liter per harinya.

Editor: Candra Setia Budi

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut