Curi Puluhan Bungkus Rokok, Pria di Palangka Raya Babak Belur Dihajar Warga
Selasa, 07 Juni 2022 - 07:23:00 WIB

"Karena penasaran, saya mendekati sumber suara dan mendapati pelaku keluar dari pintu belakang warung dan saya berteriak. Kemudian tetangga mendengar dan mengejar pelaku hingga diamankan dan menghubungi Polisi," ucap Yosua.
Pelaku beserta barang bukti puluhan bungkus rokok diamankan di Mapolresta Palangka Raya untuk menjalani pemeriksaan lebih lanjut.
Editor: Nani Suherni