get app
inews
Aa Text
Read Next : Tahun Ini, Pagu Anggaran Ruas Jalan Pemprov Kalteng Rp1 Triliun

Percepatan Pembangunan Jalan Trans, Gubernur Kalteng Minta Dukungan Pusat

Kamis, 05 Mei 2022 - 12:00:00 WIB
Percepatan Pembangunan Jalan Trans, Gubernur Kalteng Minta Dukungan Pusat
Jalan trans Kalimantan Tengah akan terus ditingkatkan. Pemprov Kalteng pun meminta dukungan dari pusat. (istimewa)

PALANGKA RAYA, iNews.id – Percepatan pembangunan jalan trans di Kalimantan Tengah (Kalteng) membutuhkan biaya cukup besar. Gubernur Kalteng Sugianto Sabran pun meminta dukungan pemerintah pusat untuk sejumlah jalan trans di provinsi setempat.

Sugianto mengatakan, Pemprov Kalteng berupaya maksimal menyediakan akses memadai bagi masyarakat yakni dengan mempercepat pembangunan jalan di berbagai daerah.

"Namun tentu daerah tidak bisa melakukannya sendiri, perlu dukungan Pemerintah Pusat untuk mempercepatnya demi memenuhi kebutuhan masyarakat," katanya, Kamis (5/5/2022).

Proyek kontrak tahun jamak Pemprov Kalteng utamanya pembangunan ruas jalan, terdapat 42 paket tahun anggaran 2022-2024 dengan total Rp2,1 triliun. Tersebar merata di wilayah barat, tengah, dan timur, meliputi berbagai ruas jalan.

Editor: Febrian Putra

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut